Bhabinkamtibmas Polres Mesuji Sigap Bantu Pemakaman Warga
Mesuji, Lampung – Aksi Humanis kembali ditunjukkan oleh Bhabinkamtibmas Polsubsektor Mesuji Pusat Polres Mesuji. Aipda Aang Suandi seorang Bhabinkamtibmas yang bertugas di Desa Sungai Badak Kecamatan Mesuji, tanpa ragu membantu proses pemakaman salah seorang warganya yang meninggal dunia, Minggu (03/11/25). Kabar duka tersebut sampai kepada Aipda Aang pagi hari. Almarhum Bapak Karmita, seorang tokoh […]
